Cara Backup Windows 11 Menggunakan EaseUS ToDo Backup

Photo by Vera Cires on Pexels.com

Ada banyak sekali software backup untuk Windows 11. Nah kali ini saya ingin mencoba membahas tentang EaseUS ToDo Backup. Software backup ini cukup populer dan powerful. Kita bisa melakukan backup sistem Windows 11 lengkap dengan aplikasi yang terinstall di dalamnya. Proses backup sistem Windows 11 ini dapat dilakukan ketika Windows 11 dalam keadaan aktif, tanpa… Continue reading Cara Backup Windows 11 Menggunakan EaseUS ToDo Backup

Exit mobile version